Staf Akuntansi dan Pelaporan

Detail Persyaratan

 

Persyaratan Umum

 

  1. Warga Negara Indonesia
  2. Tinggi dan berat badan proporsional
  3. Pendidikan minimal Sarjana S1 pada jurusan yang relevan dengan perbankan
  4. Berpenampilan menarik, percaya diri, komunikatif dan memiliki relasi yang luas
  5. Bersedia mengikuti budaya kerja PT BPR BKK Jateng (Perseroda)
  6. Diutamakan memiliki pengalaman  minimal 2 tahun sesuai bidang yang dilamar
  7. Bersedia ditempatkan di seluruh unit kerja dan bersedia memenuhi target
  8. Usia maksimal 35 tahun
  9. Indeks Prestasi Komulatif minimal :
  • 2.75 Perguruan Tinggi Negeri
  • 3.00 Perguruan Tinggi Swasta

Persyaratan Khusus

 

  • Berpengalaman di bidang akuntansi dan pelaporan baik perbankan/jasa keuangan minimal 2 tahun.

Persyaratan Dokumen (Scan)

 

  • Surat lamaran dengan mencantumkan nomor HP yang dapat dihubungi dan email aktif;
  • Curiculum Vitae (unduh form: https://bit.ly/bkkjtgform) ;
  • KTP dan KK;
  • Pas foto berwarna 4 x 6 (3 lembar) dan full body (1 lembar);
  • Ijazah terakhir;
  • Transkrip Nilai;
  • Surat keterangan sehat dari dokter;
  • Surat Keterangan Kerja (bila ada);
  • sertifikat keahlian/pendukung lainnya (bila ada).
Syarat Pengiriman

 

Berkas lamaran lengkap dalam 1 (satu) file format PDF.

Dikirimkan ke email : recruitmen.bprbkkjateng@gmail.com

dengan subject :

“KODE AREA_KODE CABANG_KODE FORMASI JABATAN_NAMA LENGKAP”

 

Area Penempatan

 

Solo Raya

Kota Surakarta, Sragen

Banyumas

Purworejo

Pekalongan

Pemalang

Kantor Pusat

Jl. Tanjung No 11 A Sekayu Kota Semarang

Lokasi

Form Pengajuan Lamaran

Please enable JavaScript in your browser to complete this form.
Scroll to Top
Buka WhatsApp
1
Butuh Bantuan?
Membutuhkan informasi lebih lanjut mengenai produk dan layanan PT BPR BKK Jateng (Perseroda)? silahkan hubungi kami, tim kami akan dengan senang hati membantu Anda!