Penandatanganan MOU Antara PT BPR BKK JATENG (PERSERODA) dengan PT RAJAWALI NUSANTARA

Dalam rangka memperluas penggunaan produk perbankan, PT BPR BKK Jateng (Perseroda) bersama dengan PT Rajawali Nusantara sepakat menjalin kerjasama yang secara resmi ditandai dengan penandatanganan Nota Kesepahaman mengenai Penyediaan fasilitas kredit pemilikan rumah (KPR) oleh Direktur Utama PT BPR BKK Jateng (Perseroda), Koesnanto, dan Direktur PT Rajawali Nusantara, Nayaka Shodiq Saputra.

Melalui penandatanganan Nota Kesepahaman ini, PT BPR BKK Jateng (Perseroda) siap memberikan dukungan fasilitas kredit pemilikan rumah dengan proses yang cepat dan terjangkau.(07/02)

DSC_1745

Penandatanganan MOU Antara PT BPR BKK JATENG (PERSERODA) dengan PT RAJAWALI NUSANTARA

Dalam rangka memperluas penggunaan produk perbankan, PT BPR BKK Jateng (Perseroda) bersama dengan PT Rajawali ...
Penghargaaan

Penerimaan Penghargaan atas Peran Aktif Dalam Upaya Pengendalian Inflasi di Jawa Tengah melalui Program BUMD Jateng Peduli Inflasi Tahun 2024

PT BPR BKK Jateng (Perseroda) menerima penghargaan atas Peran Aktif Dalam Upaya Pengendalian Inflasi di ...
DSC_1292

Kunjungan Kepala OJK Provinsi Jawa Tengah Ke Kantor Pusat PT BPR BKK Jateng (Perseroda)

Terima kasih atas kunjungan Bapak Sumarjono selaku Kepala OJK Provinsi Jawa Tengah ke Kantor Pusat ...
Scroll to Top
Buka WhatsApp
1
Butuh Bantuan?
Membutuhkan informasi lebih lanjut mengenai produk dan layanan PT BPR BKK Jateng (Perseroda)? silahkan hubungi kami, tim kami akan dengan senang hati membantu Anda!